Banner Ads

Tips Menghasilkan uang dari Blogspot

Hallo blogger Mania.....

pada kesempatan kali ini saya inginberbagi tips Menghasilkan uang dari Blogspot. tips ini saya tujukan untuk Anda para blogger pemula untuk menghasilkan uang dari blogspot.

Mengapa topik ini saya pilih, karena Blogspot walaupun garatisan memiliki potensi luar biasa untuk di monotize sehingga menghasilakan uang baik untuk di pasang iklan Andsense, Affiliate, toko online, youtube maupun CPA marekting.

Lalu bagaimana Caranya agar blogspot kita ini dapat menghasilkan uang...?, tenang gan....

Kuncinya adalah Trafik  yang tinggi, minimal 1000 pengunjung perhari.
Mengapa trafik ini sangat bernilai.....? ya....logikanya begini, kita sudah buka toko tapi tidak ada yang datang pada toko kita bagaimana toko kita akan ada transaksi kalau tidak ada pengunjug pada toko kita tersebut. iya kan.....

Sebagaimana yang saya alami sendiri, sudah ngeblog 8 bulan, namun blog tersebut pengunjungnya dalam sehari berkisar hanya antara 50 - 100 orang perhari....dan saya monotize dengan adsense, hasilnya kecil sekali.... belum sampai 100 dollar, padahal blogspot tersebut sudah berumur hampir satu tahun.

Nah dari pengalaman tersebut saya berupaya untuk memperbaiki dengan terus belajar dan belajar, cari sana, cari sini untuk mendapatkan pengunjung, berbagai referensi saya coba praktekkan, namun belum berhasil juga.

padahal 4 tahun yang lalaou tepatnya pada tahun 2010 saya pernah mencapai pengunjung pada blog saya 1000 orang perhari dan dari situ setiap bulan saya dapat gajian dari google Adsense.


Belajar dari pengalaman

Sebagaimana kata pepatah pengalaman adalah guru terbaik, dari situ saya coba mengevaluasi total pada diri saya, apa yang salah dan apa yang harus saya perbaiki.

Berikut  pelajaran yang bisa dapat di ambil dari pengalaman tersebut agar kita dapat tetap menghasilkan uang dari aktifitas ngeblog kita.

1. Harus konsisten untuk menulis artikel, minimal ada 100 artikel pada blog tersebut
2. Memiliki capaian atau Target pada setiap minggu dan bulannya.
3. Taingakatkan kemampuan dengan mencari referensi pada blog-blog senior atau ikut pada forum2 bisnis onlien seperti kaskus atau ads.id
4. Praktek dan tes hasil belajar tersebut kemudian evaluasi.

Tips Menghasilkan uang dari Blogspot

Tips ini adalah saat kita malkukan aktifitas blogging, perhatikan baik-baik ya....:

Tahap 1

1. Tentukan Niche 

Pilihlah topik untuk blog kita yang spesifik (Niche) yang sesuai dengan minat, hoby dan keahlian kita, misalnya tentang komputer, software, android, desain rumah, memasak, sepek bola dan lain sebagainya.

2. Buat domain pada blogspot

Karena konteknya blogspot maka lebih baik beli domain sendiri atau istilahnya custom domain. pilih  TLD atauTop Level Domain yang populer adalah dot COM.


Tahap 2

Optimalisasi pada Blogspot tersebut, untuk optimalisasi ini terbagi menjadi 2 yaitu internal  blog atau  SEO on page dan Ekternal blog atau SEO of Page.

Optimalisasi pada internal blog (SEO on Page), yaitu : 

  1. Pilihlah Template yang cepat loadingnya, bersahabat denga Search engine ( SEO Frendly), Sederhana dan nayaman untuk dilihat pengunjung.
  2. Tambahkan Meta Tag pada Judul, deskripsi dan kata kunci
  3. Update Artikel secara kontinyu dan konsisten misalnya minimal 1 hari 1 artikel
  4. Untuk membuat Artikel lakukan riset kata kunci, gunakan google keyword planner untuk riset
  5. Buat judul artikel mengandung kata kunci yang memiliki banyak pencarian
  6. Beikan kata kunci pada awal paragraf pertama dan paragaraf terakhir
  7. Pada artikel terdapat kata kunci 6 - 8 kata kunci
  8. Di dalam artikel terdapat heding atau H1, H2 dan H3
  9. Di dalam Artikel ada link ke artikel lain yang relevan 
  10. Banyknya Artikel minimal 500 kata, lebih banyak lebih baik
  11. Tambahkan minimal 3 Gambar dan beri Alt image pada artikel


Optimalisasi pada Eksternal blog (SEO of Page), yaitu : 


  1. Share artikel kita pada Google Plus
  2. Share artikel pada sosial network
  3. Share artikel pada sosial network
  4. Sahe Url pada Youtube
  5. Sahre url pada signaturu forum
  6. Submit pada google webmastertools
Demikian beberapa tips dari saya tentang bagaimana agar blogspot kita dapat menghasilkan uang. apabila Tips Menghasilkan uang dari Blogspot bermanfaat buat Anda silahkan Anda sampaikan pada yang lain atau sharing di facebook atau twitter, namun apabila ada yang belum faham silahkan berikan komentar Anda pada akhir artikel ini.
Anda Butuh bantuan ? Mau tanya-tanya tentang Tips Menghasilkan uang dari Blogspot ? Silahkan kontak kami.